Kemenpan-RB Siapkan Skenario Pemindahan ASN ke IKN

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Abdullah Azwar Anas mengungkapkan bahwa pemindahan aparatur sipil negara (ASN) ke Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur akan menjadi keputusan dari pemerintahan Presiden terpilih, Prabowo Subianto. Meskipun begitu, Kemenpan-RB telah menyiapkan beberapa skenario terkait dengan pemindahan tersebut. “Keputusan ini tentu akan diambil oleh pemerintah yang baru,

Baca Selengkapnya

Pj Bupati Bogor: Jangan Takut! ASN Bisa Lapor Jika Diperas

Penjabat Bupati Bogor, Asmawa Tosepu, memberikan imbauan kepada para ASN di Pemerintah Kabupaten Bogor agar tidak takut melaporkan jika merasa diperas. “Jika ada yang mencoba memeras, segera laporkan ke kantor polisi terdekat,” ujar Asmawa di Cibinong, Jumat, menanggapi kasus pemerasan oleh oknum KPK kepada ASN Pemkab Bogor. Beberapa ASN dari Dinas Pendidikan Kabupaten Bogor menjadi

Baca Selengkapnya